Guncang,pengguncang ayakan ( sieve shakers ) merupakan Mesin yang digunakan untuk mengguncang ayakan, yang dapat memper-cepat (proses) pengayakan dan memperoleh hasil yang konsisten; mesin ini membuat gerakan melingkar dan vertikal terhadap partikel secara berulang-ulang sehingga partikel berkesempatan melalui lubang bukaan ayakan dan mengurangi penyumbatan oleh partikel dengan ukuran yang sedikit lebih besar daripada lubang bukaan.