Pengayakan basah ( wet sieving )

270 View

Pengayakan basah ( wet sieving ) merupakan Pengayakan terhadap contoh yang berupa lumpur dengan cara menambah air secukupnya; cara ini dipergunakan untuk memisahkan partikel yang sangat halus dari partikel kasar karena partikel halus tersebut melekat pada partikel kasar sebagai akibat gaya elektrostatik atau gaya tarik menarik partikel yang terbasahi air

Cari Istilah Geologi Tambang